Gonggong + sambel dan tusuk gigi |
Sebagai penggemar hidangan laut, saya
merasa beruntung sekali tinggal di daerah kepulauan seperti Batam. Bermacam
hidangan laut dengan harga yang relatif terjangkau bisa saya temui di setiap
sudut pulau kecil ini. Salah satu yang menjadi kegemaran saya dan suami adalah
gonggong.